Turnamen Volly Cup Putra Putri Pidie Memperebutkan Piala Dandim 0102 Pidie Cup.

Pidie-Acah. Media Advokasi.com
Turnamen volly Ball putra dan putri Kabupaten Pidie yang diselenggarakan dalam rangka menyambut hari ulang tahun TNI yang ke 74 mendapat sambutan yang sangat luar biasa, khususnya bagi pencinta olah raga volly ball.13 Desember 2019 di gor alun alun kota sigli kabupaten pidie.
Pertandingan volly ball merebut piala Dandim0102 Pidie Cup II dengan total nilai hadiah 45 juta.yang bersumber dana dari Kodim 0102 Pidie dan hasil penjualan tiket tersebut.menurut keterangan Kasdim 0102 Pidie Mayor ARM Mursani,S.Pd.MSC.
Turnamen Volly Ball Cup yang di ikuti dari berbagai Club dari dua Kabupaten diantaranya 9(sembilan) Club Putri dari Kabupaten Pidie di tambah 24( dua puluh empat) Club Puta dari Kabupaten Pidie dan Pidie Jaya. 
Sementara itu Kasdim juga menjelaskan pola maun dalam pertandingan Volly Ball Club Piala Dandim 0102 Podie," ada dua sistem yang kita gunakan yaitu, untuk Club Putri Kita Mengunakan Sistem Jumpa, dan sistem gugur bagi Club putra",ucap Kasdim 0102 Pidie Mayor ARM mursani. S.Pd.MSC.

Lebih Lanjut Kata Kasdim, " kita sangat berterimakasih kepada seluruh masyarakat Kabupaten Pidie atas dukungan dan sambutannya yang sangat baik atas berlangsungnya turnen ini,  kita juga juga berharap kedepan 
akan lahir lagi atlit atlit Volly baru yang berbakat di kabupaten pidie ini", ungkap Kasdim
Pertandingan final untuk putri akan di gelar pada malam hari dari Club Polres pidie di bawah asuhan ucok berhadapan dengan locomotif di bawah asuhan Heri yang di pimpin wasit atas Edy S dengan skor 3-0.

Turun di awal set pertama Polres pidie menguasai permainan terjadi kejar kejaran poin disitu,set pertama berakhir 25-21,set kedua polres pidie terus menguasai permainan dan tidak memberikan kesempatan kepada lawan 25-16,dan di akhir set ketiga polres pidie mengakhiri dng 25-22.pertandingan berjalan lancar dan seru kejuaraan di rebut oleh team Polres pidie.(Tepa)

Popular Posts